Postecoglou Percaya Diri Jelang Tottenham vs Bodo/Glimt di Aspmyra
4 days ago
2
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Europa: Ange Postecoglou cukup percaya diri menjelang pertandingan leg kedua semifinal UEL yang akan mempertemukan Tottenham dengan Bodo/Glimt di Aspmyra Stadion pada Kamis (08/05) malam waktu setempat.