Hari Bumi 2025, Mahasiswa Ubhara Surabaya dan FK3I Gaungkan Urban Farming untuk Konservasi dan Wirausaha Hijau

4 hours ago 2
ARTICLE AD BOX
Foto BeritaJatim.comHari Bumi 2025, Mahasiswa Ubhara Surabaya dan FK3I Gaungkan Urban Farming untuk Konservasi dan Wirausaha Hijau. 👇

Kegiatan yang berlangsung Rabu, 23 April 2025 di Laboratorium Kewirausahaan Berbasis Lingkungan (EBL) FISIP Ubhara ini melibatkan mahasiswa, komunitas, dan lembaga konservasi dalam satu visi, yakni pelestarian lingkungan.

-- Ikuti kami di 👉https://bit.ly/392voLE #beritaviral #jawatimur #viral berita #beritaterkini #terpopuler #news #beritajatim #infojatim #newsupdate #FYI #fyp
Read Entire Article