Szymon Marciniak Jadi Wasit PSG Vs Madrid, Pernah 'Rugikan' Barcelona
4 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Szymon Marciniak jadi wasit laga Paris Saint-Germain kontra Real Madrid. Pria asal Polandia ini bikin kontroversi saat Barcelona gugur dari Liga Champions.